TGB Kritik Anies Lupakan 316 Ribu KM Era Jokowi, Fecho:1,13 Juta KM Jalan Desa Era SBY

Ida Farida
May 22, 2023

KOSADATA - Anggota DPR RI Fraksi Partai Demokrat, Irwan Fecho meluruskan data yang disampaikan Ketua Harian Nasional DPP Partai Perindo Tuan Guru Bajang (TGB) Zainul Majdi saat mengkritik pidato Bakal Calon Presiden, Anies Baswedan.

Dal cuplikan video yang beredar, TGB menyebut Anies Baswedan melupakan data jalan desa yang terbangun pada masa Presiden Joko Widodo (Jokowi). Pada Era Jokowi ini, katanya, jalan desa yang terbangun selama sembilan tahun sampai akhir 2022 itu mencapai lebih 316 ribu km.

Namun, Irwan Fecho menilai paparan data itu blunder dan paling ceroboh dari seorang TGB. Dia mengatakan, TGB gagal membantah data BPS yang mengukuhkan data pembangunan jalan nasional juga jalan daerah era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) jauh lebih panjang dari Jokowi.

"TGB gagal meyakinkan masyarakat bahwa tidak benar Jokowi tidak memperhatikan jalan gratis untuk rakyat," ujar Irwan Fecho dalam cuitannya, dikutip Senin (22/5/2023).

Menurutnya, TGB bukan malah mengkomparasi data yang disampaikan Anies sesuai data BPS, namun malah melarikan perdebatan ke pembangunan jalan desa yang memang sejatinya tidak masuk data BPS. Sebab, ucapnya, sebagian besar jalan desa itu masuk dalam jalan kabupaten.

"TGB mengatakan 316.000 Km jalan desa telah dibangun Jokowi (TGB tidak menyampaikan sumbernya darimana). Anggaplah angka itu benar maka tentu ini yang dimaksud bukan membangun jalan baru tetapi pembangunan disini meliputi


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0