Time – Stress Management ala Millway

Sani Ichsan
May 31, 2023

membaca buku, buka laptop untuk menyelesaikan pekerjaan, mendengarkan musik untuk membangun atau mempertahankan mood dalam kondisi baik dan tenang. 

3. Interupsi

Panggilan telepon maupun tempat kerja yang ramai dapat mempengaruhi dan menghambat kita dalam bekerja, solusi yang tepat adalah cari tempat dan waktu yang tepat supaya kita bisa fokus.

4. Mencari Barang yang Hilang

Sebagian besar orang banyak yang terbuang waktunya hanya untuk mencari barang yang hilang maupun terselip, salah satu cara menangani hal tersebut adalah kembalikan barang-barang yang sudah selesai dipakai di tempatnya.

5. Memikul Beban Seorang Diri

Dalam menyelesaikan pekerjaan selain bekerja sendiri ada juga bekerja dalam tim, agar lebih efisien secara waktu tidak ada salahnya mulai mendelegasikan tugas atau pekerjaan ke orang lain.

6. Melamun

Hal yang dianggap sangat sepele ini justru tanpa kita sadari mencuri waktu kita banyak sekali.

7. Internet – Media Sosial

Berdasarkan survei sebuah lembaga, menjelaskan dan membuktikan bahwa dalam 1 hari rata-rata setiap orang menghabiskan waktu membuka internet maupun main media sosial sekitar 3 jam bahkan bisa lebih.

8. Penundaan

Tidak perlu dijelaskan secara rinci, menunda suatu pekerjaan juga salah satu pencuri waktu yang membuat kita kurang produktif, namun hal ini dapat kita atasi dengan beberapa tips yaitu mulai mengerjakan pekerjaan atau tugas dari yang ringan ke yang berat, lalu apakah tugas berat membebani Anda? Jika tidak, just do it!, namun jika ya, pakailah konsep “Eat That Frog”.

Untuk dapat mengatasi “Pencuri Waktu” di atas, salah satu cara cerdas yang dapat diterapkan adalah membuat rencana kerja harian, yaitu luangkan waktu 10 menit membuat dan menuliskan rencana tersebut, secara tanpa disadari akan menghemat 2 jam penyelesaian


1 2 3 4

Related Post

Post a Comment

Comments 0