Jasa Marga dan MUI Tingkatkan Mutu Produk UMK Binaan di Rest Area KM 519A Tol Solo-Ngawi

Dian Riski
Jun 13, 2024

Pemberian sertifikasi halal kepada Usaha Mikro Kecil (UMK) Mitra Binaan, yang bekerja sama dengan Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI), pada Kamis (13/06). Foto dok Jasa Marga

Tollroad Regional Division.

Jasa Marga konsisten dalam pengembangan UMK Mitra Binaannya sebagai salah satu upaya untuk mewujudkan jalan tol berkelanjutan sekaligus sebagai bentuk implementasi TJSL yang diusung oleh Perusahaan, khususnya dalam meningkatkan nilai manfaat dan pemberdayaan masyarakat di sekitar jalan tol yang dikelola oleh Jasa Marga.


1 2 3

Related Post

Post a Comment

Comments 0