Famous Maker Bois. Foto: dok pribadi
KOSADATA - Peringatan Hari Musik Nasional 2024 yang selalu diperingati setiap 9 Maret merupakan hari kebanggaan para musisi Indonesia. Generasi musik selalu bertambah tiap tahunnya, maka generasi musik menjadi salah satu generasi yang pantas untuk diperhitungakan.
Dengan bertumbuhnya generasi ini, secara otomatis karya musik atau lagu akan terus muncul setiap waktu. Bahkan sekarang ini karya lagu ciptaan dari musisi membanjiri di platform digital musik, termasuk di medsos.
Pastinya banjir karya lagu ini terciptanya persaingan yang kompetitif dalam mencuri perhatian masyarakat ketika merilis lagunya. Tentunya untuk menjadikan lagu yang hits dan musisinya terkenal di tengah masyarakat akan menjadi PR besar.
Menurut Famous Maker Bois yang dikenal praktisi dibidang musik dan berpengalaman dalam mengorbitkan musisi newcomer, selama ini terbukti banyak artis musik pendatang baru atau newcomer gagal ditengah jalan dalam menghitskan lagu dan figurnya.
Padahal yang kita tahu, banyak musisi newcomer di Indonesia menaruh harapan besar hadap karya lagunya. Dan jadi musisi itu adalah sebuah kebanggaan dan pilihan jalan hidup, karena punya perangkat dalam diri yang dianugerahi dari Tuhan.
Untuk menjawab tantangan tersebut, Famous Maker Bois dengan segudang pengalamannya punya 9 jurus jitu dalam mengatasi kagagalan para musisi pendatang baru tersebut, yaitu:
1. Ciptakan karya lagu jagoan dengan nada dan lirik yang "beracun" di telinga. Agar sekali mendengar langsung menempel dengan mudah di telinga dan hati pebdengar. Artinya, tidak perlu berulang-ulang mendengarnya.
2. Setiap musisi (solois atau grup musik) wajib diperlengkapi medsos yang populer di masyarakat dengan followers yang banyak dan setia.
3. Punya konsep publikasi yang unik dan anomali.
4. Mengunakan media publikasi tepat sasaran dari
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0