KOSADATA - Konsultan Millway Community, Jonathan Karsa menjelaskan bahwa Millenial adalah generasi pertama yang tumbuh dengan komputer dan internet, akan lebih mudah bagi millenial untuk mempelajari sektor keuangan dengan cepat dan menerapkannya ke dalam kehidupan.Â
"Generasi Millenial lahir di zaman dengan kemudahan akses terhadap lembaga keuangan. Untuk berinvestasi, millenial cukup mengakses segala hal yang dibutuhkannya melalui internet di gadget mereka," ujar pria yang akrab disapa Joe, Rabu (12/4/2023).
Joe mengatakan, gaya hidup yang dinamis ditambah minimnya pengetahuan pengelolaan keuangan membuat kalangan millenial merasa sulit untuk mengatur keuangan.Â
"Sebagian millenial, juga masih sulit mengatur keuangannya sesuai skala prioritas. Lalu, bagaimana cara cerdas bagi kalian Sahabat MillWay yang merupakan millenial untuk mengelola keuangan dengan tepat," katanya.
Menurut Joe, keberhasilan mengelola keuangan ditentukan oleh kedisiplinan untuk menjaga konsistensi gaya hidup hemat dan cerdas. Hidup hemat berbeda dengan pelit.Â
"Hidup hemat adalah mampu untuk mengutamakan kebutuhan di atas keinginan serta mengatur pemenuhan kebutuhan dengan hal-hal berkualitas secara efisien," sebutnya.
"Jadi, gaya hidup hemat bukan berarti menekan pengeluaran sehingga tidak memperhatikan kualitas, tetapi mengatur pengeluaran sesuai kebutuhan dan seimbang dengan penghasilan," sambungnya.
Berikut Millway berbagi tips mengatur keuangan, serta cash flow bulanan agar dapat seimbang :
Hindari Membeli BARANG karena Dasar Keinginan Bukan KebutuhanÂ
Sebagian besar millennial memiliki pandangan bahwa “hidup hanya sekali, maka nikmatilah dan jangan lupa bahagiaâ€.Â
Hal ini yang membuat gaya hidup serta biaya pergaulan yang meningkat, bahkan sulit membedakan antara kebutuhan dan keinginan (Need vs Want). Kondisi ini banyak terjadi dengan tujuan agar mendapat pengakuan dalam lingkungan sosialnya serta dianggap kekinian.
Usahakan Tidak Memiliki Hutang
Hal yang jamak millenial lakukan dalam memenuhi gaya hidupnya
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0