Di negara lain, katanya, wisata religi dan budaya menjadi andalan utama diluar dari keindahan alam sebagai penarik minat wisatawan untuk datang berkunjung ke negara tersebut.
Visi Indonesia Emas 2045 mengusung gagasan ekonomi hijau sebagai pilar utama dalam mencapai tujuan keseimbangan secara ekonomi, sosial, pendidikan, kesehatan dan lingkungan.
Penghargaan ini diperoleh atas upaya perseroan yang secara konsisten melakukan transisi energi melalui pengembangan dan penambahan pembangkit EBT di tanah air.