Sedangkan PP Muhammadiyah telah menentukan awal puasa ramadhan 2023 jatuh pada 22 Maret 2023.
Warga yang mengetahui akan ada kirab ramadhan atau pawai obor, antusias menunggu iring-iringan peserta kirab di pinggir jalan.
Pawai obor ini di inisiasi oleh Karang Taruna Kelurahan Kebon Sirih dan Karang Taruna Unit RW Kelurahan berkolaborasi dengan RW, RT, LMK, FKDM, PKK, Majelis ta’lim, Remaja Masjid dan juga JakMania Kebon Sirih.
Polda Metro Jaya menyebut jam rawan atas peristiwa tindak pidana terjadi saat masyarakat melakukan ibadah shalat tarawih. Pada jam tersebut akan terjadi kekosongan rumah yang berpotensi terjadinya kejahatan.
Pemerintah secara resmi menetapkan awal puasa atau 1 Ramadan 1444 Hijriah pada Kamis, 23 Maret 2023. Keputusan tersebut diambil dalam sidang isbat yang dilaksanakan hari ini, Rabu (22/3/2023).
Jasa Marga mencatat sebanyak 117 ribu kendaraan kembali ke Jabotabek pada H+3 Nyepi 2023.
Ngabuburit biasanya dilakukan bersama keluarga, teman maupun kerabat dengan pergi ke berbagai tempat-tempat menarik, seperti taman, masjid, dan berbagai tempat lainnya.
Jasa Marga Gelar Bazar UMKM dan Pasar Sembako Murah.
Implementasi Mahasiswa Persis Bekasi Raya di sektor Pendidikan dan sosial
Banyak penyakit yang kerap muncul saat seseorang melakukan puasa tanpa diikuti pola makan yang baik.