Marullah Matali Umumkan Kepengurusan Wali Amanah Majelis Kaum Betawi

Kepengurusan itu tertuang dalam Keputusan Ketua Wali Amanah Majelis Kaum Betawi Nomor 002/SK/KET-WA/MKB/VIII/2023 tertanggal 14 Agustus 2023.

By | August 15, 2023 | 0 Comments

Setelah Beristikharah, Berikut Susunan Pengurus Majelis Kaum Betawi yang Disusun Marullah Matalli

Ketua Wali Amanah Majelis Kaum Betawi, Marullah Matali mengaku, sebelum menetapkan susunan pengurus terlebih dahulu berdoa dan melakukan Istikharah.

By | August 15, 2023 | 0 Comments

Merajut Kebersamaan di Bulan Suci, Gubernur DKI dan Ketua DPRD Kompak Bukber Bersama Majelis Kaum Betawi

Bang Anung mengungkapkan rasa terima kasih atas undangan tersebut. Ia juga memanfaatkan forum ini untuk memaparkan beberapa program prioritas Pemprov DKI Jakarta, di antaranya penguatan ornamen khas Betawi—terutama pada gapura dan batas wilayah kota—sebagai bagian dari identitas ibu kota

By | March 22, 2025 | 0 Comments

Andilan Potong Kebo, Tradisi Betawi yang Kembali DIhidupkan Gubernur Pramono

Plt. Kepala Dinas Kebudayaan DKI Jakarta, Mochammad Miftahullah Tamary, menegaskan bahwa Andilan Potong Kebo mencerminkan falsafah hidup masyarakat Betawi yang menitikberatkan pada kebersamaan dan kerja sama

By | March 29, 2025 | 0 Comments