Pedoman Penerapan BGCE Wujudkan Pariwisata Berkualitas dan Berkelanjutan

Dian Riski
Oct 22, 2024

Deputi Bidang Industri dan Investasi Kemenparekraf/Baparekraf, Rizki Handyani, dalam acara "Launching dan Kick Off Program BGCE pada Sektor Pariwisata",Novotel Tangerang, (18/10/2024).

BAPPENAS dan Kemenparekraf. Harapannya pedoman ini dapat memberikan dampak positif terhadap sektor pariwisata. 

"Kami juga memberikan apresiasi karena program pembangunan pariwisata berkelanjutan dengan penerapan konsep BGCE telah dimasukkan dalam rancangan teknokratik RPJMN. Hal ini tentu saja akan memberikan keyakinan bahwa pengembangan pariwisata Indonesia ke depan akan berjalan secara berkelanjutan, berkualitas, dengan memperhatikan kelestarian lingkungan dan kemajuan budaya serta ketahanan terhadap bencana," ujar Odo.  


1 2 3 4

Related Post

Post a Comment

Comments 0