Bukti lain dari kejujuran Nabi Saw datang dari interaksi beliau dengan Heraclius, kaisar Bizantium. Ketika Heraclius mendengar klaim kenabian Nabi Muhammad Saw, ia segera menyelidikinya dengan cermat.