Bandara Soetta bakal menjadi bandara paling sibuk selama periode Angkutan Lebaran 2023
Berhasil Efisiensi Energi, Bandara I Gusti Ngurah Rai Raih Penghargaan Manajemen Energi Tingkat Dunia.
Bandara Lombok telah melayani kedatangan seluruh pesawat kargo pengangkut logistik tim balap motor MotoGP yang akan mengikuti Grand Prix of Indonesia 2023 di Sirkuit Mandalika pada 13-15 Oktober mendatang
Tiga bandara tersebut adalah Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali, Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan, dan Bandara Syamsudin Noor Banjarbaru.
Jumlah pergerakan penumpang Oktober 2023 yang mencapai 6.081.648 penumpang tersebut terbagi atas 4.707.827 penumpang rute domestik dan 1.373.821 penumpang rute internasional.
Erick Thohir menyebut hal ini sebagai bentuk adaptif BUMN dalam menghadapi perubahan zaman.
AP II dan stakeholder berhasil optimalisasi slot time penerbangan di bandara, mendorong recovery rate nyaris 90% dari kondisi sebelum pandemi COVID-19.
Tingkat pemulihan atau recovery rate jumlah pergerakan penumpang Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali pada tahun 2023 dibandingkan dengan periode tahun 2019 mencapai 89%
Sejumlah persiapan telah dilakukan di kedua bandara tersebut untuk menyambut pesta olah raga nasional terbesar yang diikuti seluruh provinsi di Indonesia.
Direktur Utama InJourney Airports, Faik Fahmi, mengungkapkan bahwa selama periode tersebut, tercatat sekitar 19.400 penerbangan di bandara-bandara yang dikelola InJourney