Temu Heru Budi di Balai Kota, Foke Senang Langit Jakarta Kembali Biru

Peri Irawan
Sep 07, 2023

Fauzi Bowo temui Heru Budi Hartono di Balai Kota Jakarta. Foto: ist

memperbaiki kualitas udara Jakarta. Diantaranya dengan melakukan water mist di sejumlah gedung tinggi, melakukan kebijakan bekerja dari rumah atau work from home (WFH) hingga 75 persen untuk ASN DKI, juga razia dan tilang emisi di sektor transportasi.

Pada Kamis pagi ini, pengukuran pada pukul 5 menyebut indeks kualitas udara Jakarta sebesar 162 atau ketiga terburuk untuk kota besar di dunia. Jakarta ditempatkan di bawah Doha (Qatar) dan Beijing (Cina).***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0