Tekan DBD dengan Wolbachia, 1185 Warga Jakbar Jadi Orang Tua Asuh Nyamuk

Ida Farida
Oct 04, 2024

Pemprov DKI Jakarta tebar nyamuk Aedes Aegypti ber-Wolbachia. Foto: PPID Jakarta

mendukung program inovasi penanggulangan Dengue. "Kami Kementerian Kesehatan sudah menyiapkan dukungan. seperti penyediaan telur ber-Wolbachia dari Universitas Gadjah Mada Yogyakarta, pelatihan petugas lapangan, tenaga koordinator lapangan, Uji Quality Assurance, Quality Control oleh UGM, tas Jumantik untuk kader, serta ember Wolbachia sebanyak 30.000 buah yang sudah sampai di Kota Jakarta Barat," pungkasnya.

 

Yudhi menegaskan, teknologi Nyamuk Aedes Aegypti ber-Wolbachia dalam pengendalian DBD merupakan upaya pelengkap program yang sudah ada sebelumnya. Sehingga pengendalian DBD dengan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) 3M Plus (Menguras, Menutup, dan Mendaur Ulang) tempat-tempat penampungan air tetap dilaksanakan secara rutin di lingkungan,  baik di lingkungan tempat tinggal, sekolah, maupun tempat kerja.***


1 2 3

Related Post

Post a Comment

Comments 0