Tata Cara sholat istikharah
KOSADATA - Tata cara sholat istikharah menjadi jalan terbaik untuk meminta pertolongan memilih jodoh kepada Allah SWT. Ya, memilih jodoh untuk dijadikan pasangan hidup memang tidak mudah, apalagi jika terlibat dalam situasi yang membuat hati bimbang. Oleh karenanya umat Islam dituntun agar selalu melibatkan Allah SWT, sholat istikharah misalnya.
Wakil Ketua Majelis Dakwah dan Pendidikan Islam (Madani) Ustadz Ainul Yaqin mengatakan, sholat istikharah merupakan salah satu cara terbaik bagi manusia untuk meminta pertolongan akan jawaban mana jodoh yang terbaik.
"Memperbanyak ibadah dalam memilih jodoh seperti sholat istikharah adalah jalan keluarnya," ujarnya.
Sebagaimana Rasulullah shalallahu alaihi wa sallam bersabda, tentang meminta pertolongan melalui sholat istikharah khususnya dalam memilih jodoh;
اللَّهُمَّ إنِّي أَسْتَخِيرُكَ بِعِلْمِكَ , وَأَسْتَقْدِرُكَ بِقُدْرَتِكَ , وَأَسْأَلُكَ مِنْ فَضْلِكَ الْعَظِيمِ
Artinya: "Ya Allah aku beristikharah atau memohon petunjuk dengan ilmu-Mu, aku memohon kekuatan dengan kekuasaan-Mu, dan aku memohon keutamaan-Mu." (HR. Bukhari).
Bagi Anda yang sedang bingung tata cara sholat istikharah, berikut ini adalah panduannya.
1. Niat
أصلى سنة الإستخارة ركعتين لله تعالى
Usholli sunnatan istikhoroti rak’ataini lillahi ta’ala
Artinya: "Saya berniat sholat sunnah istikharah dua rakaat karena Allah Ta’ala"
2. Takbiratul ihram, diikuti dengan doa iftitah
3. Membaca surah Al Fatihah
4. Membaca surah dari Alquran, diutamakan Surat Al Kafirun
5. Rukuk dengan tumakninah
6. I'tidal dengan tuma'ninah
7. Sujud dengan tuma'ninah
8. Duduk di antara dua sujud dengan tumaninah
9. Sujud kedua dengan tuma'ninah
10. Berdiri lagi untuk melanjutkan rakaat kedua
11. Membaca surah Al Fatihah
12. Membaca surah dari Alquran, diutamakan Surat Al Ikhlas
13. Rukuk dengan tumakninah
14. I'tidal dengan tuma'ninah
15. Sujud dengan tuma'ninah
16. Duduk di antara dua sujud dengan tumaninah
17. Sujud
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0