Melayat Mendiang Gembong Warsono, Heru Budi: Sosok yang Perjuangkan Hak Rakyat

Isma Nanik
Oct 14, 2023

Heru Budi Hartono turut melayat dan mendoakan almarhum Gembong Warsono. Foto: PPID Jakarta

Sabtu (14/10) pukul 01.32 WIB," kata Panji dalam keterangan tertulis, diterima Sabtu (14/10/2023).

Belum diketahui secara pasti penyebab meninggalnya politikus PDIP tersebut. Menurut Panji, jenazah Gembong saat ini berada di rumah duka di Jakarta Selatan.

"Jenazah saat ini disemayamkan di rumah duka Jalan Peninggalan Timur 1/39 RT. 007/09 Kelurahan Kebayoran Lama Utara, Kecamatan Kebayoran Lama Jakarta Selatan," kata Panji.

Dia menambahkan, jenazah Gembong bakal dikebumikan di Taman Pemakaman Umum (TPU) Tanah Kusir, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. Tepatnya setelah Salat Zuhur hari ini.***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0