Foto: Ist
"Apa yang dilakukan ini semacam investasi jangka panjang. Jika pondasi pendidikannya kuat, maka posisi tawar anak - anak NTT untuk berkiprah dimana pun, akan diperhitungkan," ujar Fransiscus Go di Jakarta, Jumat (29/9) kemarin.
Menurut pengusaha asal NTT ini, dengan pelatihan jurnalistik terhadap mahasiswa, maka akan terwujud kalangan milenial yang siap bersaing di tengah era digital guna menghadapi tantangan teknologi masa kini.
"Sehingga, mereka bisa lebih paham dalam menyebarkan informasi yang baik dan benar sesuai dengan kaidah jurnalistik. Melalui pelatihan ini bisa dapat memantapkan jati diri mereka dalam berkarya melalui tulisan maupun berita yang positif demi kemajuan pembangunan daerah," pungkasnya.
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0