Gubernur Heru meminta jajaran Pemprov DKI, termasuk Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), agar terus memberikan pelayanan terbaik untuk penyandang disabilitas.
Secara bertahap, jumlah armada bus bagi penyandang disabilitas akan terus ditambah seiring dengan fasilitas yang juga akan ditingkatkan berdasarkan hasil evaluasi.
Pelaksana tugas (Plt) Ketua KPU RI, Mochammad Afifuddin menyambut baik masukan PPDI guna memenuhi hak penyandang disabilitas dalam penyelenggaraan pilkada serentak 2024.
Distribusi kartu bantuan sosial kepada penerima manfaat dilakukan secara bertahap di beberapa wilayah Jakarta selama tanggal 23 s.d. 31 Juli 2024
Bank DKI juga menghadirkan kemudahan dan kenyamanan bagi penerima manfaat dalam mengakses bantuan sosial mereka. Yaitu melalui integrasi dengan aplikasi perbankan digital JakOne Mobile.
Ini bentuk komitmen dari pemerintah dalam rangka menyukseskan Peparnas 2024.
Dengan kaki palsu baru yang telah diberikan, Wawan memiliki harapan besar untuk kembali beraktivitas dan bekerja lebih baik daripada sebelumnya.
Yuke mengusulkan agar JPO Mas Mansyur dapat lebih terintegrasi dengan sistem transportasi publik, terutama untuk mempermudah akses penyandang disabilitas dan lanjut usia (lansia).
Menurut Menko AHY, keberhasilan renovasi stadion ini semakin terlihat, terutama pada musim hujan saat ini, di mana fasilitasnya tetap berfungsi dengan baik.
Ciptakan rumah yang nyaman dan ramah bagi penyandang disabilitas dengan 5 tip sederhana dari ahli konstruksi. Dapatkan tips tentang aksesibilitas, pencahayaan, perabot ergonomis, dan modifikasi kamar mandi.