Menurutnya, pemudik lebih banyak mengonsumsi Pertamax Series (Pertamax dan Pertamax Turbo) hingga 94% dibandingkan rata-rata harian normal
Lebih rinci, realisasi konsumsi BBM Pertamina selama 24 Maret hingga 15 April dibandingkan hari biasa Pertalite naik 16%, Pertamax naik 34%, Pertamax Turbo naik 23,6%, Solar turun 28,9%, Dexlite turun 18,1%, dan Pertamina Dex naik 7,5%.
Heppy Wulansari menyatakan bahwa harga BBM Non-subsidi selalu dievaluasi berkala mengikuti tren harga rata-rata publikasi minyak yakni Mean of Platts Singapore (MOPS) atau Argus