Sikap Megawati, yang secara tegas menyatakan taat dan menghormati konstitusi, patut dipuji.
Wacana duet Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo dalam Pemilu Presiden (Pilpres) 2024 mengemuka saat didengungkan oleh Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra sekaligus adik kandung Prabowo, Hashim Djojohadikusumo.
Ketua Umum DPP PDI-Perjuangan, Megawati Soekarnoputri memberikan arahan secara langsung kepada Fraksi PDIP di DPR RI. Arahan tersebut disampaikan dalam pembekalan yang digelar secara tertutup di sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta, Sabtu (8/3/2023).
Hari Nasional Arab Saudi ke-93 ini dihadiri juga oleh Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas, serta Menteri Kabinet Indonesia Maju lainnya.
Dalam Pilpres 2024 ini, pasangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka berhasil mengungguli dua pasangan calon lainnya, yakni Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud.
Martina mengatakan, pada Pileg 2024 lalu dirinya berhasil meraih sebanyak 7.096 suara. Perolehan suara tersebut menjadi yang tertinggi di antara kader PDIP lainnya di DPRD Kabupaten Bekasi.