Agus mengungkapkan mobil Super Sekip EV 3 Evolution dilengkapi fitur-fitur canggih yang dapat menunjang keberhasilan tim untuk meraih juara diantaranya adalah sistem monitoring telemetri.