Komisi IX DPR RI Dukung Mahfud MD Bongkar Sindikat Perdagangan Orang

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD mengungkap terdapat sindikat perdagangan orang yang terkoordinir di Batam. Bahkan, diduga melibatkan oknum pemerintah, aparat, hingga pihak swasta.

By | April 08, 2023 | 0 Comments

Kasus Cacar Monyet di Indonesia Meningkat, DPR Minta Vaksinasi Diperluas

Ditemukannya 10 pasien cacar monyet di Jakarta harus ditindaklanjuti dengan kebijakan perluasan vaksinasi hingga ke wilayah sekitarnya seperti Banten dan Jawa Barat, terutama kepada mereka yang berisiko tinggi.

By | October 26, 2023 | 0 Comments

Komisi IX DPR RI Minta Komitmen Pemerintah Antisipasi KPPS yang Kelelahan

Tragedi wafatnya ratusan petugas KPPS akibat kelelahan pada pemilu 2019 jangan sampai terulang lagi.

By | January 25, 2024 | 0 Comments

Ashabul Kahfi: Apa Salah KTKI Sehingga Dipecat Sepihak oleh Menkes?

Anggota Komisi IX DPR RI, Politisi Partai PAN mengungkapkan kebingungannya terkait pemecatan massal anggota Konsil Tenaga Kesehatan Indonesia (KTKI) oleh Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin.

By | October 30, 2024 | 0 Comments