Dalam sebulan sudah dua kali memonitor langsung proyek penanggulangan banjir Jakarta di Kali Ciliwung.
Program normalisasi sungai Ciliwung menjadi program prioritas dalam penanganan banjir di Jakarta.
Hingga saat ini, masih ada 17,7 kilometer normalisasi Sungai Ciliwung yang belum selesai. Selain itu, daerah resapan air di Jakarta semakin berkurang, memperburuk potensi banjir di Jakarta.
Pengamat Kebijakan Publik, Sugiyanto Emik menilai, keterlibatan aktif tokoh masyarakat, organisasi sipil, hingga kalangan akademisi mutlak diperlukan untuk menumbuhkan kepercayaan publik sekaligus memastikan proses berjalan secara inklusif dan manusiawi