Dalam 10 tahun terakhir data Badan Pusat Statistik (BPS) menyebutkan bahwa penyumbang pengangguran terbesar di Indonesia adalah lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), yang seharusnya menghasilkan lulusan siap kerja.
Lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) salah satu penyumbang pengangguran terbesar Gen Z di Indonesia. Hal itu berdasarkan data terakhir Badan Pusat Statistik (BPS) Februari 2024.