KOSADATA - Forbes the real time billionaires, Jakarta, pada Senin (12/6/2023), kembali melansir 10 orang terkaya di dunia untuk tahun 2023.
Bos Tesla dan Twitter, Elon Musk tercatat peringkat pertama sebagai orang terkaya.Â
Elon berhasil menggeser Bernard Arnault yang merupakan Chairman And CEO LVMH Moët Hennessy Louis Vuitton.
Tercatat jumlah harta kekayaan Elon Musk USD226,4 miliar atau setara Rp3.373,3 triliun (kurs Rp14.900 per USD).
Sedangkan Bernard Arnault mempunyai harta kekayaan USD217,5 miliar atau setara Rp3.240,7 triliun.
Berikut daftar terbaru 10 orang terkaya di dunia versi Forbes 2023 saat ini.
1. Elon Musk mempunyai harta kekayaan USD226,4 miliar
2. Bernard Arnault mempunyai harta kekayaan USD217,5 miliar
3. Jeff Bezos mempunyai harta kekayaan USD146,2 miliar
4. Larry Ellison mempunyai harta kekayaan USD138,3 miliar
5. Warren Buffett mempunyai harta kekayaan USD117,1 miliar
6. Bill Gates mempunyai harta kekayaan USD115,2 miliar
7. Larry Page mempunyai harta kekayaan USD103,9 miliar
8. Carlos Slim Helu mempunyai harta kekayaan USD101,4 miliar
9. Steve Ballmer mempunyai harta kekayaan USD100,5 miliar
10. Sergey Brin mempunyai harta kekayaan USD98,7 miliar
Â
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0