KOSADATA - Korban kebakaran yang terjadi di Depo Pertamina Plumpang, Jakarta Utara, pada Jumat (3/3/2023) malam terus bertambah.Â
Dalam video yang beredar di media sosial, api dan asap membubung tinggi dan menimbulkan kepanikan di tengah masyarakat.
Banyaknya jumlah korban tidak lepas dari lokasi Terminal Bahan Bakar Minyak (BBM) ini dikelilingi permukiman penduduk.Â
Hal itulah menyebabkan belasan orang meninggal dunia dan puluhan orang terluka.
Data Polres Jakarta Utara, korban jiwa dalam kebakaran di Depo Pertamina Plumpang telah mencapai 18 orang.Â
Satu korban wanita yang baru ditemukan pagi ini, masih dilakukan identifikasi.
Sementara korban meninggal dan korban luka-luka sudah berada di RSUD Koja, Rumah Sakit Pelabuhan, Rumah Sakit Tugu dan Rumah Sakit Mulyasari.
Berikut data korban yang berada di rumah sakit:Â Â
Korban di RS Tugu:
1. Syaiful Anwar, laki-laki 21 tahunÂ
2. Rospita, perempuan 45 tahun
3. Iis Ernayati, perempuan 26 tahun
4. Lilis, perempuan 46 tahun
5. Rofik, laki 27 tahun
6. Evelina, perempuan 50 tahun
7. Nur Saeni, perempuan 44 tahun
8. Darmo, laki-laki 62 tahun
9. Siti Aisah, perempuan 47 tahun
10. Theresye, perempuan 45 tahun (sudah pulang)
11. Mr Y, perempuan 20 tahun. (MD)
Korban di RS Mulyasari Koja:
1. Ardi, laki-laki 32 tahun Â
2 .Ibu khusnul KhotimahÂ
3. Rido, laki-laki 38 tahunÂ
4. Muhamad Ali Baihaki , lakilaki 20 tahun Â
5. Udin Abdullah, laki-laki 15 tahun Â
6. Ibu Selfy Dawati, perempuan 51 tahunÂ
7. Riki Riswanto, laki-laki 23 tahunÂ
8. Ngasirin, laki-laki 50 tahunÂ
9. Slamet, laki-laki 55 tahunÂ
10. Sanung, laki-laki 63 tahunÂ
11. Ibu Sukaesih, perempuan 55 tahun Â
12. Ibu Toinah, perempuan 60 tahun.Â
Korban di RS IHC Pelabuhan:
1. Rara Noviana, perempuan 19 tahun Â
2. Marduki, laki-laki 23 tahun Â
3. Tarsono, laki-laki 52 tahun
4. Chumulyati , perempuan 38 tahun
5. Ngadimo, laki-laki 45 tahun
Korban di RSUD Koja:
1. Suripto, laki-laki 52 tahun
2. Khanza, perempuan 3 tahun
3. Iksan, laki-laki 3 tahun
4. Ilyas, laki-laki 4 tahun
5. St Aminah, perempuan 40 tahun
6. Hadi, laki-laki 30 tahun (MD)
7. Ahmad, Syukur, laki-laki 50 tahun
8. Rohani, perempuan 45 tahun
9. Naila, perempuan 20 tahun
10. Sumila, perempuan 75 tahun
11. Ayub, laki-laki 45 tahun
12. Yumiyati, perempuan 18 tahun
13. Tn Koja, laki-laki 50 tahun.
Â
Â
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0